Text
Pedoman Praktikum Farmasetika Dasar
Buku Pedoman Praktikum Farmasetika Dasar menguraikan materi pengantar persiapan praktikum, pengenalan alat, pengenalan dasar praktikum, serbuk bagi (pulveres), serbuk tak terbagi (pulvis), kapsul (capsulae), salep (unguentum), krim (cremores), gel (gelones), pasta (pastae), pil (pillulae), supositoria (suppositoria), emulsi (emulsiones, emulsa), suspensi (suspentiones), dan larutan (solutiones)
Tidak tersedia versi lain