Tuberkulosis paru merupakan penyakit infeksi kronik dan menular yang disebabkan oleh Mycobacterium tuberculosis. Penyakit ini menyebar melalui droplet orang yang telah terinfeksi basil tuberculosis. Sebagian besar bakteri Mycobacterium tuberculosis menyerang organ paru-paru (80%), sedangkan 20% lainnya menyerang organ diluar paru. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kondisi fisik rumah de…