Perkembangan dunia game online saat ini sudah sangat pesat. Fenomena kecanduan game online diperkirakan dapat mempengaruhi prestasi belajar siswa/siswi di sekolah. Survei terbaru yang dirilis oleh Asosiasi Penyelenggara Jasa Internet Indonesia (APJII) pada tahun 2018, menyebutkan pengguna internet aktif tahun 2018 mencapai 171,17 juta pengguna atau sekitar 64,8% dari total populasi Indonesia 26…