Wanita usia subur (WUS) adalah wanita yang memasuki usia 15- 49 tahun tanpa memperhitungkan status perkawinannya. Wanita usia subur mempunyai organ reproduksi yang masih berfungsi dengan baik antara umur 20-45 tahun.Puncak kesuburan ada pada rentang usia 20-29 tahun. Indonesia sedang menghadapi beban ganda masalah gizi yaitu masalah gizi kurang dan gizi lebih. Berdasarkan data di Indonesia p…