Salah satu komponen paling penting dalam kimia lingkungan adalah untuk mendidik dan memberikan pencerahaan kepada orang-orang mengenai bahaya tinggal dalam lingkungan-lingkungan yang tidak sehat. Hal ini menjadi lebih penting seiring dengan populasi manusia yang meningkat berkali-kali lipat dalam beberapa tahun terakhir. Pada kenyataannya, ledakan populasi merupakan penyebab utama dari sebagian…