Pasar Bandar Buat sering terjadi kemacetan yang mengakibatkan terganggu kelancaran aktivitas lalu lintas jalan raya. Salah satu faktor penyebab dari kemacetan yang terjadi di Pasar Bandar Buat. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui gambaran kadar debu total terhadap gejala penyakit saluran pernafasan pada masyarakat sekitar pasar bandar buat kota padang. Jenis penelitian yang digu…