Dalam buku Asuhan Kebidanan Kehamilan berbasis Konpetensi membahas mengenai empat bagian yaitu Konsep dasar kehamilan, Konsep dasar asuhan kehamilan, Kompetensi pengkajian data subjektif & Objektif, serta Kompetensi pelaksanaann tindakan asuhan kehamilan.
Buku Ajar Kebidanan 2 : Dilengkapi Latihan Soal dan Daftar Tilik APN Ter-update membahas mengenai persalinan, perubahan fisiologi, psikologi dalam persalinan, fakto yang mempengaruhi persalinan, kebutuhan dasar dalam persalinan, defenisi kala I, asuhan kebidanan kala II, III, dan IV, adaptasi dan asuhan bayi baru lahir, penyulit dan komplikasi persalinan, kelainan letak, mekanisme persalinan de…
Buku Praktik Kebidanan Komunitas Dengan Pendekatan PKMD menyajikan materi mengenai kebidanan komunitas yang membahas tentang persiapan praktek, sosialisasi, orientasi wilayah dan pemetaan, manajemen data, perumusan masalah, prioritas masalah, perencanaan (MMD) musyawarah masyarakat desa, intervensi/implementasi, serta pelaporan/evaluasi.
Buku Praktik Klinik Kebidanan I : Teori dan Implementasinya Dalam Pelayanan Kebidanan mengkaji mengenai asuhan kebidanan pada ibu hamil, ibu bersalin, ibu nifas, bayi baru lahir, bayi dan balita serta keluarga dan gangguan reproduksi
Buku Konsep Kebidanan menyajikan meteri mengenai bidan : defenisi dan filosofi, sejarah perkembangan pelayanan dan pendidikan kebidanan, paradigma asuhan kebidanan, bidan sebagai profesi, peran, fungsi dan wewenang bidan, teori dan model asuhan kebidanan, dasar praktik kebidanan, sistem penghargaan bagi bidan serta prinsip pengembangan karir bidan.
Buku Asuhan Kebidanan Komunitas : Pengembangan Asuhan Kebidanan Komunitas Dalam Menghadapi Revolusi Industri 4.0 menyajikan materi mengenai kebidanan komunitas dalam menghadapi revolusi industri 4.0, SDGS 2030 sebagai landasan berpikir pelayanan kebidanan komunitas, peran serta masyarakat, peran, tugas dan tanggungjawab dalam membrikan asuhan kebidanan holistik dan komplementer di revolusi 4.0,…
Buku Ajar Kebidanan Asuhan Kebidanan Komunitas menyajikan materi mengenai konsep pelayanan kebidanan komunitas dan keluarga sebagai pusat pelayanan, tugas dan tanggungjawab bidan di komunitas, aspek perlindungan dan hukum bagi bidan di komunitas, pelaksanaan program pemerintah berkaitan dengan kebidanan komunitas, monitoring dan evaluasi pelayanan kebidnan komunitas, serta pemberdayaan masyarakat.
Buku Ajar Kebidanan Patologi Dalam Kehamilan, Persalinan, Nifas dan Gangguan Reproduksi menyajikan materi mengenai deteksi dini masa kehamilan, persalinan dan masa nifas, penyakit yang menyertai kehamilan dan persalinan, perdarahan antepartum dan kehamilan dengan gangguan kejiwaan, penyulit kala I dan kala II dan penanganannya, komplikasi dan penyulit persalinan kala III dan IV, seta masa nifas…
Buku Asuhan Kebidanan V : (Asuhan Kebidanan Komunitas) mencakup materi mengenai konsep dasar kebidanan komunitas, identifikasi masalah kebidanan komunitas, strategi pelayanan di kebidanan komunitas, peran fungsi dan tanggung jawab bidan di komunitas, asperk perlindungan hukum bagi praktisi bidan di komuntias, manajerial asuhan kebidanan di komunitas baik di rumah posyandu dan polides dengan fok…
Buku Asuhan Kebidanan Komunitas : Disesuaikan Dengan Rencana Pembelajaran Kebidanan menyajikan materi mengenai konsep dasar kebidanan komunitas, masalah kebidanan di komunitas, konsep dasar kebidanan komunitas, metode pengkajian data kesehatan di masyarakat, pemberdayaan masyarakat, strategi pelayanan kebidanan di komunitas, asuhan kebidanan komunitas, aspek perlindungan hukum bidan di komunita…