Anemia pada ibu hamil adalah kondisi ibu dengan kadar hemoglobin dalam darah kurang dari 11,0 mg%. Anemia kehamilan berpotensi membahayakan ibu dan anak, karena itulah anemia memerlukan perhatian serius dari semua pihak yang terkait dalam pelayanan kesehatan. Tingginya prevalensi Anemia di wilayah kerja Puskesmas Kebun Sikolos 32,30 %. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui hubungan kunjungan…